Senin, 06 Desember 2010

Jika manusia melihat surga

Rosulullah saw bersabda, "Sesungguhnya ALLAH mempunyai malaikat yang selalu berkeliling di muka bumi yg selalu mencari majlis-majlis dzikir, dan jika mereka mendapatkan majlis dzikir, maka mereka ikut duduk bersama mereka dan membentangkan sayap-sayap mereka hingga memenuhi antara mereka dan langit dunia, dan jika orang2 td berpencar, maka para malaikat naik ke langit,

maka Rabb mereka bertanya -dan DIA lebih Mengetahui- "Dari mana kalian?".

Mereka menjawab: "Kami datangdari hamba-hamba-Mu di bumi, mereka bertasbih, bertakbir, bertahlil, memuji-Mu dan meminta kepada-Mu".

Dia bertanya; "Apa yg mereka minta dari-Ku?".

Mereka menjawab : "Mereka meminta kepada-Mu surga".

Dia bertanya, "Lalu apakah mereka pernah melihat surga-Ku?"

Mereka menjawab : "Tidak wahai Rabb".

Dia bertanya, " Bagaimana jika mereka melihatnya?"

Mereka menjawab: "Andaikan mereka melihatnya, niscaya mereka akan lebih sangat mendambakannya, lebih sangat menginginkannya, dan lebih senang kepadanya".

(HR Bukhari Muslim)





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Follow us

Just select text on the page and get instant translation from Google Translate!

Google Translate Client
Headline: Awal mula menuntut ilmu, diam. Yang kedua, mendengar dengan tekun. Yang ketiga, faham dan hafal. Yang keempat, mengamalkannya, yang kelima, menyebarluaskannya. Hati manusia seperti kendi tidak ada yang bisa melihat isinya sehingga kejernihannya hanya dapat dilihat dari apa yang dikeluarkannya Jika engkau mencintai dan menyayangi seseorang dengan sangat.... Maka lepaskanlah dia, bila itu yang terbaik untuknya.... Dan jika dia kembali lagi, maka dia akan menjadi milikmu untuk selamanya.... Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
.
.